Bendera Pusaka Dikirab Untuk Rakyat

Nasional1330 Views

JAKARTA (MAnews) – Pada upacara kemerdekaan sebelumnya, bendera pusaka hanya diletakkan di depan Presiden selama upacara bendera berlangsung. Kali ini, sang merah putih kebanggaan Indonesia ini diarak dari Monumen Nasional (Monas) menuju ke Istana Negara.

Arak-arakan bendera pusaka tersebut dapat disaksikan masyarakat umum. Presiden ingin agar simbol negara dapat disaksikan sekaligus dihormati oleh masyarakat.

Biasanya kan sesuatu yang dihormati kan dibikin seremoni. Nah, inilah seremoninya,” kata Kepala Sekretariat Presiden Darmansjah Djumala kepada MATA ANGIN NEWS MULTIMEDIA beberapa saat sebelum arak-arakan dimulai.(DSPSH/WHD)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *